Sayur Sop (Toping Bakso).

Sayur Sop (Toping Bakso) Kamu bisa membuat Sayur Sop (Toping Bakso) dengan menggunakan 11 bahan dan 4 langkah dibawah ini. Berikut ini cara memasak Sayur Sop (Toping Bakso) yang lezat.

Bahan Pembuatan Sayur Sop (Toping Bakso)

  1. Siapkan 1 Bungkus sayur sop.
  2. Siapkan 1 Bungkus pentol.
  3. Siapkan 2 Batang seledri (petik daunnya, iris batangnya).
  4. Siapkan 1 Buah tomat (iris).
  5. Siapkan Bumbu :.
  6. Siapkan 1 Bungkus sajiku sayur sop.
  7. Siapkan 1/4 Sdt ladaku merica bubuk.
  8. Siapkan 1/4 Sdt ketumbar bubuk.
  9. Siapkan 2 Buah bawang putih (iris).
  10. Siapkan Gula putih, micin (saya ga pake garam/royco, karna dari bumbu.
  11. Siapkan Sayur sop udah asin, jadi ga perlu nambahin penyedap rasa asin).

Cara Membuat Sayur Sop (Toping Bakso)

  1. Iris semua sayuran, lalu cuci bersih, tiriskan, masak sebentar dengan air bersih...
  2. Iris semua toping, lalu pisahkan...
  3. Iris bawang putih, lalu oseng sebentar. Setelah layu masukan air -+3 gelas 1/2, lalu masukan sayuran & bumbu sayur sop, lada, dan ketumbar bubuk...
  4. Masak sampai air mendidih.. -+3 menit. Lalu matikan kompor, masukan irisan toping (tomat, daun seledri, dan bakso). Siap di sajikan...