Sup Iga Sapi.
Bunda dapat memasak Sup Iga Sapi dengan menggunakan 12 bahan dan 10 langkah dibawah ini. Berikut ini cara membuat Sup Iga Sapi yang bikin nagih.
Bahan Pembuatan Sup Iga Sapi
- Siapkan 2 kg iga sapi.
- Siapkan 3 siung bawang putih.
- Siapkan 1 sdt merica.
- Siapkan 5 butir cengkeh.
- Siapkan Secukupnya pala.
- Siapkan Secukupnya kacang merah.
- Siapkan 1 buah kentang.
- Siapkan 1 buah wortel.
- Siapkan Secukupnya daun bawang.
- Siapkan Secukupnya penyedap rasa.
- Siapkan Secukupnya garam.
- Siapkan Secukupnya air untuk merebus iga sapi.
Cara Memasak Sup Iga Sapi
- Bersihkan kentang dan wortel, potong2 kecil.
- Rebus (dalam wadah terpisah) kacang merah, kentang dan wortel sampai matang.
- Presto iga sapi hingga empuk, kurleb 30 menit.
- Rajang kasar bawang putih, boleh juga di uleg halus dengan merica, pala dan garam.
- Tumis bahan yg dihaluskan sampai harum.
- Masukkan kacang merah, wortel, kentang, aduk rata.
- Masukkan iga sapi dan kaldunya ke bahan yg sudah d tumis.
- Masukkan cengkeh.
- Bila rasa sudah pas selera, masukkan daun bawang.
- Tuang dalam mangkok dan taburi dengan bawang goreng dan hidangkan.
0 Komentar